Komunikasi ke bawahan


Salah satu keterampilan terpenting dari sebuah kepemimpinan, adalah kemampuan pemimpin untuk berkomunikasi dengan bawahannya. Tujuan dari komunikasi adalah bisa menyampaikan dan mengajak orang lain untuk mengerti apa yang disampaikan dalam mencapai tujuan. Berkomunikasi berarti berusaha untuk mencapai kesamaan makna, berbagi informasi, gagasan atau sikap seseorang kepada orang lain.

Selengkapnya: http://www.pontianakpost.co.id (sumber)


Leave a Reply